Tutup MTQ, Wakil Bupati H. Effendi Ahmad: MTQ ini adalah bukti nyata dari upaya untuk memahami, menghayati, dan mengamalkan ajaran Al-Qur’an
Kayong Utara (mahasiswa.iainptk.ac.id) – Pada Kamis malam, tanggal 10 Agustus 2023, suasana di halaman kantor kecamatan Desa Seponti Jaya, Kayong Utara, terasa meriah dengan malam penutupan Ajang Musabaqah Tilawatil Qur’an…
Akhiri Masa Pengabdian, Mahasiswa KKL Suhaid Pamit dari MAS Al-Muttaqien
Suhaid (mahasiswa.iainptk.ac.id) – Pada hari Rabu, 09 Agustus 2023, Tim Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Suhaid dari IAIN Pontianak mengunjungi MAS Al-Muttaqien untuk memberikan pamit dan mengucapkan salam perpisahan kepada para…
Temui Guru Dan Siswa Sma Negeri 1 Suhaid, Mahasiswa KKL IAIN Pontianak Adakan Salam Perpisahan
Suhaid (mahasiswa.iainptk.ac.id) – Pada hari Rabu, 9 Agustus 2023, Tim Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Mahasiswa IAIN Pontianak berkunjung ke SMA Negeri 1 Suhaid. Kedatangan tim ini bertujuan untuk memberikan pamit…
Mahasiswa KKL IAIN Pontianak Segedong Gelar Seminar Kesehatan dan Gotong Royong
Segedong (mahasiswa.iainptk.ac.id) – 10 Agustus 2023, Mahasiswa Kuliah Kerja Lapangan (KKL) dari IAIN Pontianak, Posko Desa Parit Bugis Segedong, menegaskan dedikasinya dalam membawa manfaat positif bagi masyarakat setempat. Hari ini,…
Mahasiswa KKL IAIN Pontianak Ikut Aktif dalam Kegiatan Belajar Santri TPA Jami’atus Solihin Desa Tanjung Saleh
Tanjung Saleh (mahasiswa.iainptk.ac.id) Rabu 09/08/2023, Kelompok 16 Mahasiswa Kuliah Kerja Lapangan (KKL) dari IAIN Pontianak tahun 2023 turut serta dalam kegiatan belajar santri di Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) Jami’atus Solihin.…
Desa Sayang Sedayu Meriahkan HUT RI ke-78 dengan Lomba Pentas Seni Tari Saman
Sayang Sedayu (mahasiswa.iainptk.ac.id) – Dalam semangat menyambut perayaan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke-78, Desa Sayang Sedayu menggelar pesta meriah yang dimeriahkan oleh berbagai jenis lomba, termasuk lomba pentas…
Pesta Rakyat HUT RI ke-78 di Desa Harapan: Kolaborasi Warga dan Mahasiswa KKL IAIN Pontianak
Pemangkat (mahasiswa.iainptk.ac.id) – Sudah menjadi kewajiban bagi rakyat Indonesia untuk selalu mengenang dan memaknai nilai – nilai tentang perjuangan kemerdekaan rakyat Indonesia dalam mengusir penjajah yang pernah merampas dan menduduki…
Hindari Pergaulan Bebas, Mahasiswa KKL Kecamatan Tumbang Titi Gelar Sosialisasi di SMPN 1
Tumbang Titi (mahasiswa.iainptk.ac.id) – Masyarakat di Kecamatan Tumbang Titi menyaksikan aksi konkret dari mahasiswa Kuliah Kerja Lapangan (KKL) dalam bentuk sosialisasi yang berkaitan dengan pergaulan bebas di SMP Negeri 1…
Tim KKL Peniraman Desa Gambir Ikut Serta Meriahkan Pelantikan Ibu PKK di Balai Desa Peniraman
Peniraman (mahasiswa.iainptk.ac.id) – Semangat kebersamaan dan pemberdayaan masyarakat tampak membara saat Tim Kuliah Kerja Lapangan (KKL) dari Desa Gambir turut serta dalam acara pelantikan Ibu PKK di Balai Desa Peniraman.…
Berkolaborasi dengan NU: Mahasiswa KKL IAIN Pontianak Sukses Gelar Pengajian Rutin di Sintang
Sintang (mahasiswa.iainptk.ac.id) – Sabtu, 5 Agustus 2023, dengan rasa hormat dan kebanggaan, mahasiswa KKL IAIN Pontianak diminta untuk menjadi panitia pengajian rutin bulanan Fatayat dan Muslimat NU di Masjid Al…